LEMBAR
KERJA
I
IDENTIFIKASI
JENIS PELAYANAN
No.
|
Jenis-jenis
Pelayanan yang Diberikan/diselenggarakan
|
Dasar
Hukum
|
Sifat
Pelayanan
|
Pelanggan
|
Harapan
Pelanggan
|
1.
|
Pelayanan SKCK
|
·
UU RI
No.20 Tahun 1997 tentang Penerimaan Bukan Pajak (PNBP)
·
UU RI
No.2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia
·
PP RI
No.50 Tahun 2010 tentang Tarif atas Jenis Penerimaan Bukan Pajak yang berlaku
pada instansi Polri
·
Surat
Telegram Kapolri Nomor : ST/1928/VI/2010 tanggal 23 Juni 2010 tentang
Pemberlakuan PP RI No.50 Tahun 2010
|
Pelayanan Utama
|
Melamar Pekerjaan
|
Pelayanan Cepat dan Gratis
|
LEMBAR
KERJA
II
IDENTIFIKASI
PELANGGAN
No.
|
Jenis-jenis
Pelayanan yang Diberikan/diselenggarakan
|
Dasar
Hukum
|
Sifat
Pelayanan
|
Pelanggan
|
1.
|
Pelayanan SKCK
|
·
UU RI
No.20 Tahun 1997 tentang Penerimaan Bukan Pajak (PNBP)
·
UU RI
No.2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia
·
PP RI
No.50 Tahun 2010 tentang Tarif atas Jenis Penerimaan Bukan Pajak yang berlaku
pada instansi Polri
·
Surat
Telegram Kapolri Nomor : ST/1928/VI/2010 tanggal 23 Juni 2010 tentang
Pemberlakuan PP RI No.50 Tahun 2010
|
Pelayanan Utama
|
Melamar Pekerjaan
|
LEMBAR
KERJA
III
HARAPAN
PELANGGAN
No.
|
Jenis-jenis
Pelayanan yang Diberikan/diselenggarakan
|
Harapan
Pelanggan
|
1.
|
Pelayanan SKCK
|
Pelayanan Cepat dan Gratis
|
LEMBAR
KERJA
IV
PERUMUSAN
VISI DAN MISI
VISI
|
Terwujudnya Pelayanan Prima Guna Menjaga Keamanan
dan Ketertiban Masyarakat
|
MISI
|
1. Memberikan Pelayanan Publik yang Profesional
2. Melakukan Upaya-upaya Peningkatan Mutu Layanan
Melalui Perbaikan Sarana dan Prasarana, Evaluasi Sistem dan Prosedur Serta
Pengembangan Pelaksanaan (SDM)
3. Memelihara dan Menjaga Kerahasiaan Identitas Pemohon
4. Mengembangkan System Pelayanan SKCK Berbasis
Informasi Teknologi Kepuasan Pemohon
5.
Memberikan
Pelayanan yag Terbaik Bagi Masyarakat
|
LEMBAR
KERJA
V
PROSEDUR
PELAYANAN
Jenis Pelayanan :
No.
|
Aktivitas
Pelayanan
|
Persyaratan
|
Saranan
dan Prasarana
|
Waktu
yang Diperlukan
|
Biaya
yang Diperlukan
|
|
§
Pencari
kerja langsung datang ke loket bagian
mengurus SKCK
§
Mengajukan
Dokumen ke Loket Bagian SKCK
§
Sidik
Jari di Ruang Identifikasi
§
Kembali
ke Loket Bagian SKCK
§
Penyerahan
HAsil Sidik Jari
§
Bayar
Administrasi
§
Mendapatkan
Bukti Untuk Pengambilan SKCK
§
Proses
Pembuatan SKCK
§
Entry
data dan langsung dikasih SKCK-nya
|
· Surat Pengantar dari Kelurahan
· Foto copy KTP
· Foto copy KK
· Foto copy Akta Kelahiran
·
Pas Foto
4x6 = 3 Lembar
|
o Petugas Entry Data
o Jaringan Internet
o Kertas
o Komputer 2
o Printer
o TV
o Meja
o Kursi
|
15-20 Menit
|
Rp 10.000,-
|
LEMBAR
KERJA
VI
MAKLUMAN
PELAYANAN
1) Visi pelayanan adalah terwujudnya pelayanan prima guna
menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.
2) Jam Pelayanan adalah :
Senin – Kamis :
08.00 – 14.30
Jumat :
08.00 – 11.30
3) Penyelesaian dan Penertiban SKCK adalah 15 – 20 menit,
Terhitung sejak
diterimanya berkas persyaratan di Kantor
POLRES Kabupaten Kudus. Pihak pengguna layanan wajib
memenuhi kelengkapan dokumen persyaratan pengurusan SKCK sesuai dengan ketentuan
yang berlaku. Setiap keterlambatan penyelesaian kartu keluarga yang diakibatkan oleh pihak
penyedia layanan, maka pihak penyedia layanan memberikan ganti rugi sebesar
biaya yang sudah di setorkan ke kas daerah.
4) Biaya pelayanan SKCK adalah Rp. 10.000,-
5) Standar sapaan petugas pelayanan kepada pengguna
layanan adalah sebagai berikut :
“Selamat
pagi/siang Bapak/Ibu, apa yang dapat kami bantu?”
Standar respon petugas pelayanan dalam melayani
langsung dari pengguna layanan adalah Selamat pagi/siang Bapak/Ibu, sudahkah mengambil nomor antrian dan
mengambil formulir pengisian SKCK, apa yang dapat kami
bantu lagi ?”
6)
Pengguna layanan
dapat
mengajukan keluhan, keberatan, atau protes apabila pelayanan yang diterima
tidak sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Setiap keluhan akan diperhatikan
dengan sungguh-sungguh oleh pihak
POLRES kabupaten Kudus. Pengguna Layanan akan
mendapatkan jawaban
resmi atas keluhan yang diajukan tersebut paling lambat dalam waktu 3 hari terhitung sejak
keluhan di terima oleh petugas. Jawaban akan disampaikan secara langsung
melalui telepon atau surat resmi.
7)
Setiap kesalahan atau
cacat pada produk pelayanan SKCK yang
diakibatkan karena kesalahan teknis dari pihak penyedia layanan, maka pihak
penyedia layanan wajib memperbaharui produk tersebut tanpa memungut biaya lagi.
8)
Apabila pengguna
layanan ingin memperoleh informasi atau mengajukan keluhan dapat menghubungi:
§ Kantor POLRES Kabupaten Kudus, Jl. Jend. Sudirman 78, Jawa Tengah 59312, Indonesia, Telepon:+62 291 433008.
§ Pengaduan yang masuk dibahas oleh tim pelayanan
pengaduan yang dibentuk oleh kepala polisi.
§ Dilakukan rekomendasi solusi untuk disampaikan kepada
kepala polisi untuk ditindaklanjuti
No comments:
Post a Comment